Posts

Showing posts from March, 2020

Koneksi Star Grounding Amplifier Dengan Tone Control

Image
Alhamdulilah. Next posting kali ini adalah bagaimana koneksi star grounding amplifier dengan tone control. Banyak komentar masuk menanyakan bagaimana jalur pengkabelan star grounding power amplifier yang sudah dilengkapi dengan tone control? Disini akan saya jelaskan beberapa koneksi tone control berdasarkan pengambilan tegangan supplynya. Ada yang dengan cara mengambil tegangan dari tegangan supply utama power amplfier, kemudian di step down dengan rangkaian ic regulator 7815/7915. Ada yang menggunakan 2 trafo untuk power amplifier dan tone control secara terpisah. Terakhir ada juga yang menggunakan tegangan extra di belakang trafo untuk supply tone control. Bagaimana caranya? Simak lebih lanjut.

Cara Pasang Input Balance pada Mixer Rakitan

Image
Alhamdulilah. Next posting kali ini adalah cara pasang atau menambahkan input balance pada mixer rakitan. Seperti kita ketahui mixer rakitan yang banyak beredar dipasaran tidak dilengkapi fitur input balance dan hanya disediakan input Unbalance. Jikalau pun ada, biasanya tidak dilengkapi dengan socket XLR atau socket canon. Untuk socket XLR kita harus menambahkannya sendiri. Saya tidak bahas untuk jenis mixer ini, tapi pada jenis mixer yang tidak ada input balancenya. Bagaimana cara memasang atau menambahkan fitur input balance pada mixer rakitan ini? Simak lebih lanjut.

Cara Gabung 2 Trafo CT Untuk Membagi Beban Tegangan Positif dan Negatif Power Amplifier

Image
Alhamdulilah. Next posting kali ini adalah posting ulang dari postingan saya terdahulu yang terkena dampak dmca oleh orang lain. Hanya gara-gara satu gambarnya saya ambil, berdampak seluruh isi postingan di dalam artikel tersebut ikut hilang dari pencarian google. Padahal isi artikelnya asli tulisan saya sendiri dan yang dipermasalahkan adalah karena hanya gambarnya saja. Saya sudah berusaha menghapus gambar yang dimaksud dan mengajukan banding ke google, hasilnya gagal dan artikel postingan saya tetap hilang. Padahal gambar yang jadi masalah sudah saya hapus. Tidak hanya itu, peringatan pun mendarat di dashboard adsense, berdampak iklan tidak muncul di posting tersebut. Begitulah sepenggal cerita pahit seorang blogger he..he.. Kembali ke topik. Didalam artikel ini akan saya bahas lebih fokus kepada maksud dan tujuan penggabungan trafo untuk apa? Jadi akan saya bahas secara terpisah untuk tujuan lainnya. Kali ini yang akan saya bahas cara gabung 2 trafo ct untuk membagi beban tegangan