Silahkan isi form di bawah ini untuk menghubungi kami. Jika tidak ada halangan dan kesibukan lainnya, kami akan langsung merespon dengan cepat pesan yang Anda kirimkan.
Next posting berikut adalah cara menambah volt dan mikrofarad elco atau kapasitor. Beberapa waktu yang lalu ada pertanyaan di g+ menanyakan bagaimana cara menambah kapasitas mikrofarad elco? Kemudian saya jawab dengan mudah, ya tinggal paralel saja mas he..he.. Eehh.. Ada yang nambahin dari rekan yang lain, bahwa ada cara selain bisa menambah mikrofarad juga bisa sekalian menambah voltase dari elco tersebut. Yaitu dengan kombinasi hubung SERI-PARALEL. Dari pertanyaan itu saya baru tahu bahwa ternyata kemampuan volt elco bisa ditambah. Padahal selama ini yang saya tahu hanya bisa menambah mikrofarad saja. Bagaimana caranya, simak lebih lanjut ya.
Alhamdulilah akhirnya bisa ngeposting lagi. Posting kali ini adalah bagaimana cara setting DCO dan BIAS power amplifier? Ada banyak pertanyaan masuk lewat g+ dan komentar blog bertanya mengenai hal ini dan keinginan untuk membuatkan satu posting tersendiri mengenai hal ini, terkendala waktu dan kesibukan. Sehingga tertunda lama sekali tidak saya angkat ke permukaan. Karena uneg-uneg ini tidak enak kalau tidak dikeluarkan, maka munculah postingan ini. Bagi penggemar audio atau pemula simak lebih lanjut ya.
Next posting kali ini adalah cara penyambungan seri dan paralel speaker Subwoofer double coil. Banyak yang bertanya lewat komentar blog mengenai hal ini. Bagaimana sih sambungan yang benar pada speaker dobel coil? di paralel atau di seri? Terus impedansinya berapa ohm? Nah pertanyaan-pertanyaan ini sering ditanyakan di komentar blog. Nah supaya lebih jelas dan gamblang, berikut cara dan gambar sambungan seri dan paralel speaker double coil.